PERSIAPKAN ANEKA TAKJIL
DAN MENU BUKA PUASA
BERSAMA CREW KITCHEN
HOTEL GUNAWANGSA MANYAR
DAN MENU BUKA PUASA
BERSAMA CREW KITCHEN
HOTEL GUNAWANGSA MANYAR
30 menit sebelum tiba saatnya berbuka puasa, Orchid Restaurant
di lantai 23 Hotel Gunawangsa Manyar Surabaya, mulai didatangi para tamu. Hari itu, Senin 27 Mei 2019, fully booked untuk acara buka bersama.