Kamis, 30 Juni 2022

Testimoni Viona Apricilia dan Waled

BELAJAR  DI TRISTAR
DARI  NOL PENGALAMAN,
KINI JADI TERAMPIL


Dua mahasiswa Tristar Culinary Institute Bogor, Viona Apricilia dan Waled mengungkapkan fakta menarik tentang  eksistensinya sebagai calon chef profesional.

Indonesian Fine Dining Tristar Cruise B

SAJIKAN KEMEWAHAN
1 SET MENU TRADISIONAL

YANG  LEZAT DI LIDAH
DAN  CANTIK DI MATA


Menu tradisional Indonesia, sangat layak untuk hidangan Fine Dining. Itu dibuktikan oleh mahasiswa Tristar Cruise B, Majapahit Tourism Academy (Tristar Institute Group).

Rabu, 29 Juni 2022

Si Cantik Legit Chocolate Praline & Truffle

OLAHAN COKELAT
KREASI KELAS PASTRY
TRISTAR BOGOR


Cokelat salah satu bahan pastry yang bisa diolah dalam berbagai kreasi. Diantaranya, Praline dan Truffle. Kedua kudapan ini sangat digemari semua kalangan. 

Selasa, 28 Juni 2022

Fine Dining Terakhir Tristar Cruise Class A

SAJIKAN MENU MEWAH
“ENGLAND CUISINE”
DENGAN SENSASI UNIK
WONDERLAND DINNER


Mahasiswa Tristar Cruise Class A Akpar Majapahit  Surabaya, sukses menggelar Fine Dining  terakhir dengan  sensasi unik dan fantastis. Seperti apa sih? Yuk diintip.

Senin, 27 Juni 2022

Kelas Frozen Food Mahasiswa S1 Tekpan Tristar

PRAKTEK MENGOLAH
MENU SIAP SAJI
“STEAMBOAT” LEZAT
DALAM KEMASAN VACUUM


Makanan siap saji dalam bentuk  frozen, kini jadi pilihan para konsumen di perkotaan yang sibuk bekerja. Bisa disimpan dan tahan lama, juga praktis dalam penyajian.


Minggu, 26 Juni 2022

Continental Fine Dining Commercial

TRISTAR CRUISE B
SAJIKAN SENSASI UNIK
ITALIAN CUISINE


Fine Dining ke-4  Tristar Cruise B Akpar Majapahit Surabaya,  menyajikan sensasi unik kelezatan satu set Italian Cuisine.

Sabtu, 25 Juni 2022

Fine Dining Tristar Cruise A Surabaya

SAJIKAN MENU INDONESIA
MEWAH LEWAT TEMA:

"Deconstructed
Nusantara Cuisine"


Fine Dining identik dengan menu-menu dari manca negara. Padahal, makanan khas Indonesia tidak kalah keren kalau dipersiapkan secara serius.

Kamis, 23 Juni 2022

Mahasiswa Tristar Culinary Institute Bogor:

PRAKTEK STREET FOOD
PANI PURI (GOLGAPPA)
dan MARTABAK TELUR


Pani Puri (Golgappa) adalah street food  sangat populer di  India.  Sementara Martabak Telur makanan yang diadopsi dari  Timur Tengah. Keduanya berkembang pesat di Indonesia.

Praktek Menu American Cuisine Populer:

HONEY STUNG WINGS
& SEAFOOD KABOBS
KREASI  KELAS KULINER
TRISTAR INSTITUTE BATU


Popularitas makanan sering ditentukan oleh cita rasa, unik dan inovatif. Perpaduan tersebut ada pada Seafood Kabobs with BBQ Sauce dan Honey Stung Wings.

Selasa, 21 Juni 2022

Materi Praktek Kelas Pastry B Tristar Manyar

MENGHIAS CAKE
DENGAN TEKNIK POPULER
“CARAMEL ART”


Menghias merupakan tahapan paling akhir dalam pembuatan cake. Salah satu cara menghias paling populer adalah  dengan teknik caramel art.

Senin, 20 Juni 2022

Praktek Frozen Food; Ready to Cook & Ready to Heat

MAHASISWA S-1 TEKPAN
SIAP BERKARIR SEBAGAI
Professional Chef Sekaligus
Foodpreneur Handal


Dalam 4 kali  tatap muka,  mahasiswa S1 Teknologi Pangan Tristar Group, belajar frozen Food.  Apa saja materi yang dipelajari? Yuk kita intip.

Minggu, 19 Juni 2022

Pastry & Bakery Praktice Mahasiswa Tristar Cruise B

CROISSANT & DANISH
TERSAJI DALAM WAKTU

LIMA MENIT


Selasa (7 Juni 2022) lalu,  mahasiswa Tristar Cruise B praktek membuat Croissant Pastry dan Danish Pastry.  Seperti apa hasilnya? Yuk diintip.

Sabtu, 18 Juni 2022

Hands On Class Mahasiswa Pastry Art Tristar Manyar

MENGOLAH  KUDAPAN
POPULER KHAS  JEPANG:
“TAKOYAKI MENTAI”


Kamis (9/6/22) lalu, mahasiswa Pastry Art A Tristar Manyar mengikuti hands on class bersama Chef Vivi Liong. Materinya? Takoyaki Mentai.

Jumat, 17 Juni 2022

Kunjungan Hotel Mahasiswa Pastry Tristar Manyar Surabaya

BELAJAR  BEVERAGE PRODUCT
& BAR KNOWLEDGE
DI MAXONE HOTEL TIDAR


Jumat (10/6/22) lalu, 13 mahasiswa Pastry Art Tristar Manyar  training beverage product di Loveshack Skybar – MaxOne Hotel Tidar Surabaya.

Kamis, 16 Juni 2022

Fine Dining ke-3 Tristar Cruise A Surabaya

LEWAT TEMA “TASTE of ASIA”  SAJIKAN  MENU KHAS JEPANG, KOREA & THAILAND

Fine Dining Practice ke-3 mahasiswa Tristar Cruise A, Selasa petang (7/6/22) lalu, berlangsung sukses. Anak didik Chef Lucia F. Noor ini  mengusung tema “Taste of Asia”.

Rabu, 15 Juni 2022

Kuliah Internasional Mahasiswa Tristar Samator Surabaya

BELAJAR MENGOLAH
“HEALTHY FOOD”
BERSAMA CHEF JAMIE
DARI NEZ ZEALAND


Giliran 27 mahasiswa Culinary Art Tristar Samator mengikuti sharing knowledge tentang  Healthy Food bersama Chef Jamie Alan Chick dari New Zealand.

Selasa, 14 Juni 2022

Potret Kegiatan Mahasiswa S1 Tekpan Tristar Institute Surabaya

SHARING KNOWLEDGE
“HEALTHY FOOD”
BERSAMA CHEF JAMIE


Chef  Jamie  Alan Chick dari New Zealand, membuat dua  Healthy Food. Yaitu  Walnut Meat Taco dan Mexican Rice Bowl. Selanjutnya, 10 mahasiswa S1 Tekpan Tristar membuat duplikatnya.

Senin, 13 Juni 2022

Pelatihan La Mian di Tristar Surabaya

KELAS PRIVAT BELAJAR
TEKNIK AKROBATIK
BIKIN MIE TANPA MESIN


Bikin mie itu tidak perlu pakai  mesin. Bisa dibuat dengan tangan kosong, diselingi gerakan akrobatik, unik dan menarik.  Penasaran? Ikuti reportase singkat “Privat La Mian” di Tristar berikut.

Jumat, 10 Juni 2022

Mahasiswa Tristar Cruise B di Kitchen The Alana Hotel Surabaya

PRAKTIK MASAK STEAK
SUPER LEZAT
ALA HOTEL BERBINTANG


Sebagian orang mengira, mahasiswa Tristar Institute Group hanya belajar dan  praktik di kampus.  Itu tidak benar.  Karena hotel berbintang sudah menjadi lab praktikum kedua bagi mahasiswa.

Baking Demo Bersama Chef Tamu Dari Bogasari

BELAJAR TEKNIK
LAYER DOUGH
& MEMBUAT CROISSANT


Baking demo dengan menghadirkan chef  tamu, salah satu program rutin yang dilaksanakan di Akpar Majapahit. Tujuannya? Untuk menambah  skill and knowledge mahasiswa.

Praktik Bartending Mahasiswa Culinary Art Samator

RACIK DUA MOCKTAIL
“SPARKLING MELON”
DAN  “BLACK SUNKIST”
Di Loveshack Skybar
MaxOne Hotel Tidar


Kamis siang (9/6/22) lalu, mahasiswa Culinary Art Tristar Samator praktik bartending di Loveshack Skybar - MaxOne Hotel Tidar Surabaya. Seperti apa keseruan mereka? Yuk diintip.

Rabu, 08 Juni 2022

Hotel Visit Mahasiswa D3 Perhotelan Akpar Majapahit

BELAJAR FRONT OFFICE 
DI GRAND DARMO SUITE

HOTEL SURABAYA


Front Office (FO) di perhotelan memiliki peran yang sangat penting.  FO juga disebut sebagai  the first and  the last impression of the guest.  Memberi kesan yang mendalam sejak awal hingga akhir dari para tamu.